Kamis, 01 Oktober 2015

Taman Rekreasi Sengkaling


Sengkaling merupakan ikon wisata yang terletak di kotaMalang, yang dibangun di kawasan Taman Rekreasi Sengkaling. biasanya waktu saya kecil dulu selalu berlibur ketempat tersebut (sengkaling) . di sengkaling juga banyak Wisata Kuliner denganTaman Rekreasi serta di lengkapi kolam renang pada dulunya., sehingga memberi kesan sensasional yang tak akan terlupakan.
sengkaling menurut saya lokasinya sangat strategis yang terletak di jalan raya antara Malang - Batu , dekat dengan beberapa Perguruan Tinggi terkenal sehingga memudahkan para pariwisata di antara semua golongan untuk singgah di sengkaling untuk menikmati sebuah fasilitas yang ada, apa lagi sengkaling disaat ini ada banyak perubahan  semenjak hak milik sudah pindah tangan ke pihak universitas muhamadiyah malang, pasti banyak  suatu sajian atau fasilitas-fasilitas terbaru yang akan di suguhkan kepada pewisata yang akan singgah ke sengkaling.
Bahkan yang saya ketahui, sekarang sengkaling sudah Didukung dengan areal parkir yang sangat luas , dengan sistem pengelolaan parkir yang menurut saya sudah baik, yang mampu menampung ratusan kendaraan , sehingga diharapkan dapat  memberikan rasa aman dan nyaman bagi pengunjung yang akan singgah ke sengkaling.Dan sengkaling juga Sebagai pusat kuliner yang menyajikan beragam menu berkualitas dengan harga yang terjangkau bagi semua kalangan , mulai keluarga , pelajar dan mahasiswa, serta para wisatawan. Bahkan tempatnyapun sangat nyaman buat bersantai. Konsep bangunanya pun tertata dengan rapi sehingga enak buat dipandang.

Tips dan trik/ tutorial/ informasi unik dari hasil pelatihan



Hasil gambar untuk pati umm 2015
            Assalamualaikum wr.wb.
            Kegiatan PATI ini gunanya untuk memberi pelatihan teknologi komputer agar Mahasiswa baru mengetahui tentang hal-hal yang berbau internet yang berada di Universitas Muhammadiyah Malang (UMM).Sangat menyenangkan mengikuti kegiatan tersebut karena menambah wawasan saya terhadap era dunia modern ini. Selama saya mengikuti PATI saya mendapatkan banyak ilmu dan manfaat dari PATI tersebut, contohnya :
1.      Mengetahui website layanan dan fasilitas yang berada di kampus saya (UMM), seperti; student blog UMM, hotspot UMM, digital library UMM dll
2.      Megetahui berbagai macam layanan yang disediakan oleh google seperti; google drive, google gravity dll
3.      Mengetahui cara membuat blog dan cara menyisipkan link, mempublikasikan post dll.
Untuk tips dan kegiatan PATI saya sarankan untuk kalian yaitu :
1.      Maksimalkan waktu untuk kalian berkonsentrasi terhadap kegiatan tersebut agar tidak ketinggalan dalam mengikuti PATI.
2.      Lakukan apa yang di perintahkan oleh kakak pembimbing seperti mengerjakan tugas evaluasi dan membuat blog.
3.      Dengarkan materi yang diberikan oleh kakak pembimbing agar kalian paham dalam mengerjakan tugas tersebut.
4.      Bekerjasamalah dengan teman anda, untuk membagi tugas sehingga lebih cepat dan tepat karena tugasnya sudah dibagi sehingga terasa sangat ringan.
5.      On time masuk dalam ruangan kegitan PATI.

Perkembangan atau Kemajuan Teknologi




Hasil gambar untuk kemajuan dan perkembangan teknologi
Perkembangan atau kemajuan teknologi berdampak besar terhadap kehidupan kita di saat ini di karena kan sebagian dari segala suatu aktifitas kita tidak luput dari perkembangan terknogi tersebut yang memang memudahkan kita untuk berkominikasi dan berhubungan dari satu dan yang lain. Perkembangan atau kemajuan teknologi dari barat di Indonesia membawa dampak positif bagi negara kita, cuma ada dampak negatif yang tidak seharusnya kita lakukan untuk dijadikan suatu kebiasaan.
Di samping itu penggunan ilmu pengetahuan dan teknologi dan Indonesia juga membawa dampak bagi semangat juang bangsa Indonesia. Kita sebagai warga Negara Indonesia harus bisa memanfaatkan ilmu pengetahuan ilmu teknologi modern untuk mencari informasi terkini. Maka dari itu kita bener-bener terbantu dengan perkembangan teknologi tersebut.
Untuk tercapainya sasaran dari perkembangan atau kemajuan teknologi yaitu dengan kemanfaatan pengembangan dan penguasaannya dapat mempercepat proes pembaruan, meningkatkan produktifitas dan efisiensi, memperluas lapangan kerja dan meningkatkan kualitas harkat dan martabat bangsa serta meningkatkan kesejahteraan rakyat. Adapun manfaat yang sudah terbukti nyata ialah sampah yang dimanfaatkan menjadi gas bio yang memang berguna untuk keperluan memasak, penerangan dan tenaga gerak selain itu munculnya dalam bidang komunikasi yang lebih modern yaitu handphone, internet sehingga penggunaan waktu lebih efisien dan cepat.